- Pastikan baterai terisi setidaknya 25% atau lebih, agar tidak sampai kehabisan saat proses berlangsung.
- Tekan dan tahan secara bersamaan tombol volume up dan tombol power sampai ponsel bergetar atau menyala kemudian lepaskan kedua tombol tersebut.
- Setelah masuk recovery mode, gunakan tombol volume up/down untuk memilih dan tombol power untuk konfirmasi atau oke.
- Pilih wipe data / factory reset menggunakan tombol volume dan konfirmasi oke menggunakan tombol power.
- Kemudian pilih Yes – delete all user data menggunakan tombol volume down dan gunakan tombol power untuk konfirmasi.
- Proses wiping data selesai ditandai dengan menculnya pesan;
-- Wiping data…
Formating /data…
Formating /cache…
Data wipe complete. - Ini berarti semua data yang ada di ponsel telah terhapus. Termasuk aplikasi pihak ketiga yang diinstal via playstore namun aplikasi bawaan system masih ada tidak terhapus.
- Setelah wiping data selesai, pilih reboot system now menggunakan tombol power.
- Ponsel akan melakukan restart dengan sendirinya.
- Untuk booting awal setelah di hard reset, waktunya cukup lama lebih lama dari biasanya. Tunggu sampai ke tampilan untuk mulai pengaturan bahasa dan seterusnya.
- Mito A60 kembali ke setingan pabrik, seperti awal pembelian.
- Selesai.
Minggu, 27 Maret 2016
Hard Reset Mito A60 Fantasy U Work 100%
Cara hard reset Mito Fantasy U A60, berikut ini langkah-langkahnya;
Related Articles :
Cara Flash Asus Zenfone 4 via Micro SD CardAda kalanya ponsel kesayangan Kita atau punya customer mengalami yang namanya bootloop. Bootloop adalah keadaan dimana saat ponsel din ...
Hard Reset Samsung SM-G130H Galaxy Young 2Fungsi hard reset salah satunya berguna ketika Samsung Galaxy Young 2 atau ada yang menyebutnya Samsung Galaxy Young New lupa kata san ...
Hard Reset Samsung Galaxy J1 SM-J100HLangkah ini diperlukan ketika smartphone mengalami lupa pola terkunci karena salah memasukan pin atau ketika selesai melakukan flashin ...
Cara Hard Reset Advan S5ESiang tadi ada customerdatang mengeluh hpnya ga bisa dipakai karena memori penuh. Setelah saya lihat langsung, bukan hanya memori penu ...
CARA TUTORIAL FLASH MITO FANTASY MINI A260 TERBARU DAN TERLENGKAP & ...
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar